Kufstein
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Kufstein ialah kota tua di Tirol, Austria. Terletak di 47°35′ N 12°10′ E, sepanjang Sungai Inn, di lembah Inn yang lebih rendah, dekat perbatasan dengan Bavaria, Jerman. Memiliki 17.000 penduduk, tersebar seluas 39,37 km² dan berada pada ketinggian pada 499 m di atas permukaan laut.
Kufstein ialah kota terbesar ke-2 di Tirol dan ibukota distrik (Bezirk) Kufstein.
Landmark terbesar Kufstein ialah sebuah benteng yang pertama kali disebutkan pada abad ke-13.
Kufstein memiliki 2 jalan keluar sepanjang jalur motor A12 (autobahn) dari Innsbruck ke Rosenheim, dan stasiun KA sepanjang bagian jalur Jalur Barat Austria dari Verona ke Munich.
[sunting] Kota kembar
Kufstein memiliki hubungan kota kembar dengan:
[sunting] External links
Artikel mengenai geografi ini adalah sebuah tulisan rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |