Presiden Israel
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Presiden Negara Israel (Bahasa Ibrani: נשיא המדינה, Nasi Hamedina) adalah Kepala Negara Israel, suatu jabatan yang bersifat seremonial atau simbolis. Masa jabatan seorang presiden adalah selama tujuh tahun (sebelumnya lima tahun). Kekuasaan secara mutlak ada dalam Perdana Menteri Israel. Presiden Israel saat ini adalah Moshe Katsav.
[sunting] Daftar Presiden Israel
- Chaim Weizmann (1949 - 1952)
- Yitzhak Ben-Zvi (1952 - 1963)
- Zalman Shazar (1963 - 1973)
- Ephraim Katzir (1973 - 1978)
- Yitzhak Navon (1978 - 1983)
- Chaim Herzog (1983 - 1993)
- Ezer Weizman (1993 - 2000)
- Moshe Katsav (2000 - )